Sistem Informasi Penerimaan Siswa Berdasarkan Pemilihan Program Studi Dan Kompotensi Keahlian Pada Smk Negeri 1lili Riaja Kabupaten Soppeng
Abstract
Proses penerimaan siswa baru di SMK Negeri 1Lili Riaja Kabupaten Soppeng didasarkan pada nilai Ujian Akhir Nasional (UAN) SMP/MTs ditambah tes IQ (Intelligence Quotient). Setelah siswa diterima pada salah satu kompetensi keahlian, siswa tidak diperkenankan untuk pindah pada kompetensi keahlian lain. Tujuan penelitian ini untuk membuat sistem informasi penerimaan siswa baru berdasarkan pemilihan program studi dan kompetensi keahlian. Dalam pembuatan aplikasi digunakan metode pengembangan system SDLC. Hasil dari pengembangan sistem informasi, pihak sekolah dapat mengelola data penerimaan siswanya dengan cepat dan mudah sehingga pihak calon siswa dan orang tua siswa dapat mengetahui secara cepat hasil penerimaan siswa tersebut
Downloads
Download data is not yet available.
Published
2021-04-30
How to Cite
WardanaM. A. (2021). Sistem Informasi Penerimaan Siswa Berdasarkan Pemilihan Program Studi Dan Kompotensi Keahlian Pada Smk Negeri 1lili Riaja Kabupaten Soppeng. Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Dan Teknik Informatika (JISTI), 4(1), 10-17. https://doi.org/10.57093/jisti.v4i1.73
Section
Articles
JISTI